Cara Membuat Buku Tamu Auto Hide di Blog A Z K A V E I R O: Cara Membuat Buku Tamu Auto Hide di Blog
3

Cara Membuat Buku Tamu Auto Hide di Blog

Share on :

Cara Membuat Buku Tamu / Guestbook Auto Hide di Blog - Apa kabar sobat blogger??? Saya akan menjawab permintaan dari salah satu sobat blogger yang meminta cara membuat buku tamu auto hide di blog seperti yang tampak di sidebar blog ini.



Auto hide Shuotbox adalah efek yang akan membuat buku tamu muncul tanpa di klik dan tersembunyi tanpa di klik pula ( di lewati pointer mouse ), hanya beda sedikit dengan buku tamu show / hide. Sobat yang tertarik memasang widget ini, silahkan masukkan kode berikut di HTML/Javascript blog sobat.

<style type="text/css">
#gb{
position:fixed;
top:20px;
z-index:+1000;
}* html #gb{position:relative;}

.gbtab{
height:150px;
width:50px;
float:left;
background:url('http://i1108.photobucket.com/albums/h405/christian410/ghtrf.png') no-repeat;
}

.gbcontent {
float:left;
border:1px solid #000000;
-moz-border-radius-bottomleft:5px;
-webkit-border-radius-bottomleft:5px;
-o-border-radius-bottomleft:5px;
-khtml-border-radius-bottomleft:5px;
-moz-border-radius-topright: 5px;
-moz-border-radius-topleft: 5px;
background: #F2F2F2; url() no-repeat bottom;
padding:10px;
}

</style>

<script type="text/javascript">
function showHideGB(){
var gb = document.getElementById("gb");
var w = gb.offsetWidth;
gb.opened ? moveGB(0, 51-w) : moveGB(30-w, 0);
gb.opened = !gb.opened;
}function moveGB(x0, xf){

var gb = document.getElementById("gb");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 25 ? 25 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
gb.style.right = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("moveGB("+x+", "+xf+")", 5);}
}</script>

<div id="gb">
<div class="gbtab" onmouseover="showHideGB()"> </div>

<div class="gbcontent">
<center>
<!-- BEGIN CBOX - www.cbox.ws - v001 -->
<div id="cboxdiv" style="text-align: center; line-height: 0">
<div><iframe frameborder="0" width="300" height="275" src="http://www4.cbox.ws/box/?boxid=4100717&amp;boxtag=ebc39c&amp;sec=main" marginheight="2" marginwidth="2" scrolling="auto" allowtransparency="yes" name="cboxmain4-4100717" style="border:#FFFFFF 1px solid;" id="cboxmain4-4100717"></iframe></div>
<div><iframe frameborder="0" width="300" height="75" src="http://www4.cbox.ws/box/?boxid=4100717&amp;boxtag=ebc39c&amp;sec=form" marginheight="2" marginwidth="2" scrolling="no" allowtransparency="yes" name="cboxform4-4100717" style="border:#FFFFFF 1px solid;border-top:0px" id="cboxform4-4100717"></iframe></div>
</div>
<!-- END CBOX -->
<br />
<div style="text-align:center">
<span style="float:right; color:#000000;">Get this <a target="_blank"href="http://christiantatelu.blogspot.com/2012/03/cara-membuat-buku-tamu-auto-hide-di.html"> widget! </a></span>
</div>
</center></div>
<script type="text/javascript">
var gb = document.getElementById("gb");
gb.style.right = (50-gb.offsetWidth).toString() + "px";
</script>

</div>

Caranya :
  1. Klik rancangan --> Elemen laman --> Tambah gadget --> HTML/Javascript
  2. Masukkan kodenya di kotak yang di sediakan.
  3. Klik Save 
Tambahan :
Ganti kode yang berwara biru dengan kode buku tamu milik sobat. Sobat yang belum punya buku tamu silahkan buat terlebih dahulu di cbox ( seperti blog ini) , fibox, shoutchamp atau pada penyedia chatbox gratisan lainnya.

PPC Iklan Blogger Indonesia

Ditulis Oleh : Unknown ~ Tips dan Trik Blogspot

Azka Latif Noor Sobat sedang membaca artikel tentang Cara Membuat Buku Tamu Auto Hide di Blog. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya

:: Get this widget ! ::

3 komentar:

Mang uem mengatakan...
Reply

Thanks sudah berbagi ilmunya, sukses selalu...

ImHero mengatakan...
Reply

Makasih gan, keren infonya thanks ya.
:angel

Unknown mengatakan...
Reply

agan buat tabelnnya pke notepad ato dreamweaver sih....

Posting Komentar

BLOG INI DOFOLLOW .
Silahkan tinggalkan komentar dan kritik sobat, tapi mohon jangan SPAM ya..!
Komentar SPAM akan di HAPUS oleh admin.
Komentar yang membangun sangat dibutuhkan oleh blog ini.
Terima Kasih.

Back to Top